Pemeriksaan
Berat Jenis Urin
·
Metode : Urinometer
·
Tujuan :
Dapat mengetahui cara pemeriksaan Berat Jenis Urin
·
Prinsip :
Urine dimasukan ke dalam tabung Urinometer sebanyak 2/3 bagian, amati warna dan
kejernihan →Pemeriksaan suhu, PH, dan BJ.
·
Dasar Teori :
URINALISIS
Pemeriksaan urin tidak
hanya dapat member fakta-fakta tentang gunjal dan saluran urin, tetapi juga mengenal
faal berbagai organ dalam tubuh seperti; hati, saluran empedu, pancreas, dll.
Jika kita
melakukan urinalisis dengan memakai urin kumpulan siang atau malam,akan kita
lihat bahwa susunan sampel urin dapat berbeda jauh dari sampel lain sepanjang
24 jam pada seorang,ternyata susunan urin itu tidakbanyak berbeda dari susunan
urin 24 jam lainya. Tetapi kalau kita mengadakan pemeriksaan dengan sampel urin
pada saat yang tidak menentukan di.
BERAT JENIS
Penetapan berat
jenis urin biasanya menggunakan urinometer. Bila volume urin yang diperiksa sebaiknya
digunakan Refralitometer. Batas normal urin yaitu 1.003-1.030.
Alat
|
Bahan
|
ü Tabung reaksi
|
ü Urin segar
|
ü Kertas saring
|
|
ü Urinometer
|
|
ü Termometer
|
·
Cara Kerja :
1.
Masukan
urin yang diperiksa ke dalam gelas Urinometer 2/3 bagian atau secukupnya.
2.
Busa
yng terjadi sihilangkan dengan kertas saring.
3.
Masukan
tangkai Urinometer ke dalam gelas tersebut.
4.
Tangkai
Urinometer haris diputar dengan ibu jari dan jari telunjuk supaya tidak
menempel pada dinding gelas Urinometer.
5.
Karena
putaran tadi,tangkai Urinometer akan terapung ditengah kemudian di baca.
6.
Suhu
urin diperiksa dengan Termometer saat
itu juga.
·
Hasil Pemeriksaan :
Pemeriksaan BJ urin :
-
Pembacaan
Awal : 1.018
-
Suhu
alat : 20 °C
-
Suhu
urin : 28,5 °C
BJ sesungguhnya
= Hasil Pengamatan +
/ 1
=
/ 1
=
= 1.018 + 2,83 + 0,001
BJ = 1.020
·
Pembahasan :
Pembacaan Urinometer dilakukan pada saat tangkai Urinometer
terapung atau tidak menyentuh dinding.
·
Kesimpulan :
Dari
praktikum yang telah dilakukan diperoleh hasil Berat Jenisnya sebesar 1.020,
hasil seperti ini diartikan jenis urin adalah Normal.
yogyakarta,25-november-2011
pratikan
kasirinus nai liu
nim:10472
DAFTAR
PUSTAKA
·
Mc Pherson, A. R., & Sacher, A.
R. (2004). Tinjauan Klinis Hasil Pemeriksaan Laboratorium. Jakarta:
Panerbit Buku Kedokteran EGC.
· Tim Praktikum Kimia Klinik. (2011). Buku Petunjuk
Praktikum Kimia Klinik I. Yogyakarta: Akademi Analis Kesehatan Manggala
Yogyakarta.
·
Gjandasoebrata
R . 1986, Penuntun Laboratorium Klinik . Jakarta . Dian Rakyat
·
Mc Pherson, A. R., & Sacher, A.
R. (2004). Tinjauan Klinis Hasil Pemeriksaan Laboratorium. Jakarta:
Panerbit Buku Kedokteran EGC.Tim Praktikum Kimia Klinik. (2011). Buku
Petunjuk Praktikum Kimia Klinik I. Yogyakarta: Akademi Analis Kesehatan
Manggala Yogyakarta
yogyakarta,25-november-2011
pratikan
kasirinus nai liu
nim:10472
Tidak ada komentar:
Posting Komentar